10

Laptop harga 10 jutaan terbaik bisa digunakan untuk apa saja? Banyak laptop tersedia dalam rentang harga tertentu. Biasanya, makin mahal harga laptop, makin bagus komponen yang digunakan. Komponen yang bagus akan membuat kemampuannya makin bagus pula. Laptop harga 10 jutaan cukup untuk Anda yang memerlukan laptop untuk editing atau bermain game. Spesifikasi laptop pada rentang harga tersebut sudah sangat cukup melakukan pekerjaan seperti editing. Namun, perlu diketahui untuk memilih laptop terbaik untuk Anda harus disesuaikan dengan kebutuhan. Berikut rekomendasi laptop harga 10 jutaan terbaik.

Laptop Harga 10 Jutaan Terbaik

Berikut adalah laptop 10 jutaan yang bisa menjadi pilihan untuk kerja:

1. Lenovo Ideapad Slim 5

Ideapad Slim 5 memiliki desain tipis dengan performa dan konektivitas yang Anda butuhkan. IdeaPad Slim 5 memiliki layar display 14 inch FHD serta menggunakan prosesor AMD Ryzen 5, RAM 8GB, kapasitas penyimpanan 512GB SSD, dan GPU Integrated AMD Radeon. Kapasitas baterai laptop tahan hingga 14 jam.

Baca juga:  Laptop untuk Programming

2. Huawei Matebook D14

Matebook D adalah laptop dengan dengan desain dan performa yang cukup bagus. Laptop Huawei memang tidak terlalu populer di Indonesia, tapi Matebook D14 bisa dijadikan pertimbangan. MateBook D14 memiliki layar display 14 inch FHD serta menggunakan prosesor AMD Ryzen 7, RAM 8GB, kapasitas penyimpanan 512GB PCIe SSD, dan GPU Radeon RX Vega 10.

3. HP 14S-CF2500TX

HP 14S memiliki layar display 14 inch HD serta menggunakan prosesor Intel Core i5, RAM 4GB, kapasitas penyimpanan 512GB SSD, dan GPU Intel UHD. Kapasitas baterai laptop tahan hingga 14 jam.4.

4. MSI GF63

Laptop MSI GF63 memiliki layar display 15.6 inch FHD serta menggunakan prosesor Intel Core i5, RAM 8GB, kapasitas penyimpanan 256GB SSD, dan GPU Nvidia GeForce GTX 1650. Kapasitas baterai laptop tahan hingga 14 jam. Dengan spesifikasi seperti itu, laptop ini bisa digunakan untuk gaming maupun untuk bekerja.

5. Asus TUF505GT

Seri TUF adalah laptop gaming yang bisa juga digunakan untuk kerja. Asus TUF505GT memiliki layar display 15.6 inch FHD serta menggunakan prosesor AMD Ryzen R5-4600H, RAM 8GB, kapasitas penyimpanan 512GB PCIe SSD, dan GPU Nvidia GeForce GTX 1650. Asus TUF dari segi performa, ketahanan body, serta mobilitas sangat baik.

6. Dell Vostro

Dell Vostro memiliki layar display 14 inch FHD serta menggunakan prosesor AMD Ryzen 7, RAM 8GB, kapasitas penyimpanan 512GB PCIe SSD, dan GPU Radeon Vega 8. Dell Vostro memiliki body yang tebal tapi tahan lama.

Cara Memilih Laptop Terbaik untuk Kerja

Memilih laptop progamming, editing video, laptop desain maupun bisnis harus disesuaikan kebutuan agar nantinya tidak ada kendala saat bekerja. Laptop 10 jutaan terbaik bisa sewa di Asani. Asani menyediakan sewa laptop atau komputer untuk kebutuhan karyawan di perusahaan. Lihat katalog Asani lengkap untuk kebutuhan design graphic, editing video, develop website atau aplikasi, serta administrasi, dan bisnis.

Sewa laptop di ASANI akan lebih menguntungkan untuk perusahaan daripada membeli.

Pastikan Anda memilih jasa sewa laptop yang memiliki harga sewa terjangkau, aman, dan terpercaya.

Asani  merupakan  partner  yang tepat untuk Anda jika membutuhkan penyewaan laptop dan perangkat IT untuk perusahaan.

Jika Anda tertarik, ajukan penawaran sekarang juga ke Asani dengan menghubungi  official WhatsApp Asani  atau customer service kami di  cs@asani.co.id.

Baca juga:  Tips Memilih Laptop untuk Editing Video dan Rekomendasi Terbaik bagi Perusahaan

Post comment

Product Enquiry